Panduan menjadi Tukang AC

 Ingin menggeluti bidang usaha Tukang AC ?

Berbagi pengalaman hal hal berikut tahap tahap yg dilakukan :

1. Mengikuiti kursus teknik pendingin.

    Tukang AC harus tahu teori dasar dasar teknik pendingin, agar dapat mengerti cara kerja dan bagaimana proses yang terjadi dalam alat alat pendingin. Pengetahuan teori pendingin akan mempermudah analisa kerusakan dan mengetahui hal hal apa saja yang harus dilakukan dalam melaksanaan kegiatan perawatan alat pendingin.


2. Belajar dari media internet tentang dunia teknik pendingin. Banyak ilmu baik itu teori dan praktek yang di bagikan dalam media sosial di internet, seperti facebook, youtube dan blog.

3. Bergabung dengan grup grup tukang AC dan organisasi yg berhubungan dengan dunia profesi tukang         AC ataupun teknisi pendingin

4. Membeli AC seken untuk dipakai praktek dan digunakan sendiri.

5. Membeli alat alat yg dibutuhkan oleh tukang AC

6. Melakukan promosi dengan menyebar brosur dari rumah ke rumah, dan iklan gratis di internet.

7. Siap dipanggil, dan melakukan pekerjaan jasa service AC sebaik mungkin

8. Sikap Jujur dan bertanggungjawab sangat dibutuhkan dalam menjalani pekerjaan Tukang AC

9. Selamat, semoga beruntung.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Air menetes dari unit dalam AC

Siklus Sistem AC Split