Evaporator kotor dan bersih

Gambar dibawah memperlihatkan evaporator pada unit Indoor AC, kotor sehingga mengakibatkan proses pendinginan udara ruangan tidak maksimal. Setelah di AC di cuci, evaporator menjadi bersih, dan AC dapat mendinginkan udara ruangan dengan baik.